Perbedaan Shopee dan Lazada, Lihat Mana yang Lebih Unggul
Sebenarnya apa perbedaan Shopee dan Lazada itu? Kedua platform belanja online ini memanglah sangat populer di Indonesia. Tak hanya fitur-fiturnya saja yang lengkap, melainkan kedua platform tersebut selalu bersaing menyediakan banyak promo, sehingga hal tersebut akan menarik banyak pelanggan. Nah, walaupun sama-sama menjadi aplikasi belanja …